.:[Double Click To][Close]:.

Wednesday, June 30, 2010

Cara Membuat Related Posts

Membuat related posts ataupun section "You Might Also Like" di setiap akhir posting seperti pada blog ini sangatlah mudah.

Cukup kunjungi LinkWithin.com, isi form yang diminta, dan centang pada konfirmasi jika blog memiliki latar gelap dan teks berwarna terang. Lalu klik Get Widget!

Klik Install Widget untuk langsung memasangnya pada layout blog.

Klik ADD WIDGET

Tempatkan di bawah postingan

Klik SAVE dan lihat hasilnya

Variasi postingan yang direkomendasikan tergantung pada banyaknya postingan di blog kita. Bagaimana? Mudah, kan?

Selamat mencoba.

No comments:

Post a Comment